PENGHARGAAN INOVASI IMPLEMENTASI & PENGEMBANGAN ECOSYSTEM EV

Penghargaan FORUM SINERGI INOVASI INDUSTRI bagi 12 Perusahaan pelopor dalam Inovasi Implementasi dan Pengembangan EV Tech
Dalam ajang Intl ASIA EV LEADERSHIP SUMMIT & TECH SHOW 2023 (Jakarta)
Bahagian dari Roadshow Intl ASIA EV, next Tokyo dan Bangkok.

 

1. PT Carl Zeiss Indonesia
ZEISS eMobility solusinya telah terintegrasi dengan production control dan systematic quality control untuk digunakan di kendaraan listrik.

 

2. PT TRUMPF Indonesia
Telah menyediakan solusi teknologi untuk komponen EV berperforma tinggi didalam produksi baterai, motor listrik, dan elektronika daya untuk elektromobilitas.

 

3. PT Quantel Indonesia
Telah menciptakan berbagai produk terkait Sistem Pengetesan Battery Lithium Cell, Modul dan Pack, Sistem Pengetesan Charging Station AC/DC Source AC/DC Load dan sebagainya.

 

4. PT Indonesia Comnet Plus (ICON PLUS)
Telah mendukung ekosistem kendaraan listrik salah satunya melalui fitur Electric Vehicle Digital Services (EVDS) yang terdapat di dalam aplikasi PLN Mobile.

 

5. PT Terang Dunia Internusa
Kapasitas produksi E-Motor United terus dipacu hingga 500 ribu unit per tahun di tahun 2023 ini.

 

6. PT Exelly Elektrik Indonesia
Dengan brand EVCuzz telah memasang Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) diberbagai lokasi.

 

7. PT Blue Bird Tbk
Taksi Blue Bird telah menjadi pionir dalam menghadirkan kendaraan listrik di industri transportasi Indonesia.

 

8. PT International Chemical Industry (ABC)
ABC telah menjadi pionir produsen sel baterai lokal pertama kendaraan listrik dimana salah satu produknya adalah sel jenis Lithium Ferro Phosphate.

 

9. PT Takari Kokoh Sejahtera
Perusahaan bagian dari Mitsubishi HC Capital Group ini telah berkontribusi dalam pembiyaan pengadaan motor listrik salah satunya adalah Honda tipe PCX Electric.

 

10. PT. United Equipment Indonesia
Telah menyediakan operasional berbagai kendaran berat tambang bertenaga listrik di site.

 

11. PT Garuda Maintenance Facility Aero Asia Tbk

Membuat E-Towing Mobility dng kendali Remote untuk menarik aircraft, kolaborasi bersama ITS dng kapasitas 50 Ton.

 

12. PT. Mobil Anak Bangsa
Memproduksi bus listrik nasional yang dipakai luas termasuk untuk Trans Jakarta